Posted in Diary

On Off: Ketika Ide disambut Peluang

TIME flies! Tidak terasa Pesta Blogger sudah memasuki usia tahun ke lima. Ajang tahunan kopdar raksasa para blogger seantero tanah air itu, kini, sedikit bertransformasi. Menjawab tantangan mempertemukan pemilik ide ide kreatif dengan para pemilik modal, maka di tahun 2011 ini, “Ideas Meet Opportunities” menjadi napas perhelatan yang dihadiri lebih dari 1500 peserta ini. Tidak hanya itu, kali ini, event yg bertajuk On Off juga diramaikan oleh kehadiran perwakilan blogger blogger dari negara negara ASEAN.

Saya sendiri mengikuti agenda tahunan ini sejak dua tahun lalu. Di sini, saya ingin mengatakan bahwa Pesta Blogger On Off ini bisa dibilang sebagai indikator atau paling tidak gambaran bagaimana situasi blogsphere berikut perkembangan social media tanah air. Mengapa? Continue reading “On Off: Ketika Ide disambut Peluang”